Masya Allah ... Hanya Dalam 3 Menit, Semua Bayinya Keluar. Tapi Setelah Melihat Jumlahnya, Kamu Akan Terkejut!
Semboyan Hidup - Anak merupakan anugerah yang terindah bagi stiap manusia. Karena tanpa manusia mempunyai keturunan maka kurang begitu sempurna .Banyaknya pengantin baru yang ingin memiliki bayi yang sehat, apalagi jika bayi nya kembar. Tapi, untuk memiliki bayi kembar, bukan lah hal yang mudah. Menurut data, untuk memiliki bayi kembar dua, perbandingannya adalah 1:89. Dengan kata lain, hanya ada 1 anak kembar dari lebih kurang 90 orang yang hamil di dunia.
Untuk memiliki kembar dua saja, peluangnya sudah sangat kecil, apalagi dengan kembar lebih dari dua?
Di Amerika Serikat, ada seorang ibu hamil, yang dari awal kehamilannya, perutnya sudah lebih besar dari orang kebanyakan. Setelah diperiksa, ternyata wanita ini memiliki 6 bayi dalam perutnya! Kabar ini membuat satu keluarga sangat bahagia, namun juga khawatir. Karena jumlah bayi yang sebanyak ini dapat membahayakan kondisi ibunya.
Saat beberapa minggu menunggu di rumah sakit, ibu ini masih belum juga melahirkan, membuat dokter juga sedikit khawatir. Akhirnya saat hari melahirkan tiba, karena hamil 6 kembar merupakan kasus yang langka, agar memastikan kondisi ibu dan anak terjaga dengan baik, rumah sakit mempersiapkan tim untuk setiap bayinya, saat operasi berlangsung, setidaknya ada 50 dokter dan suster yang membantu.
Hal-hal yang dikhawatirkan dokter pun tak terjadi, bahkan 6 bayi-bayi ini keluar hanya dalam waktu 3 menit. Mereka semua pun dalam kondisi yang sangat sehat. Dokter mengatakan bahwa ini adalah keajaiban di atas keajaiban!
Saat ini, 6 bayi ini bertumbuh dalam kondisi yang sehat. Mama nya mengatakan, agar tidak bingung, mereka sepakat untuk menamai anaknya dengan inisial A sampai F.
Meskipun mengandung bayi kembar adalah hal yang membahagiakan, namun bagi sang ibu, tetap ada resikonya.
Kehamilan kembar lebih dari dua itu sendiri adalah kehamilan yang beresiko tinggi, peluang kelahiran prematur lebih tinggi 30% dari kelahiran normal, peluang komplikasi pun akan lebih tinggi. Komplikasi yang paling umum terjadi adalah sindrom transfusi hemolitik, penyakit ini mengacu pada dua janin dalam rahim yang saling merebut darah.
Oleh karena itu, beberapa kelahiran prematur membutuhkan perawatan khusus, orang tua juga harus berkonsultasi dan memperisapkan dengan baik.
Sumber: twgreatdaily
No comments: